Ada 330 RW Di Jakarta yang telah bebas dari banjir
Anies Baswedan (Gubernur DKI Jakarta) mengatakan Ada 330 RW Di Jakarta yang telah bebas dari banjir dan masih tersisa 30 RW lagi yang masih ada genangan air. “Di Jakarta ada 2.742 RW. Pada saat kejadian (banjir) kemarin terdapat 390 RW yang mengalami banjir. Alhamdulillah hari ini 330 lebih telah terbebas dari genangan,” kata Anies dalam … Baca Selengkapnya